Luntang Lantung Australia
Share:

Listens: 11

About

Sebuah podcast dari mahasiswa-mahasiswi Indonesia yang tengah melanjutkan studi di Australia. Beragam topik akan dibahas mulai dari tips beasiswa studi ke Australia, memilih jurusan dan kampus, sampai dengan hal-hal seputar mencari akomodasi, makanan halal, dll. Isi di kolom komentar di instagram.com/luntanglantungaus untuk semua pertanyaan mengenai belajar dan hidup di Australia

S2 Ep. 5B - Childcare

Hi teman-teman LLA, membawa bayi ataupun balita bukan menjadi halangan bagi kalian semua yang ingin kuliah di Australia. Di episode kali ini kami meng...
Show notes

Ep 5a : Persekolahan Anak

Hi teman-teman LLA, di episode podcast LLA kali ini sangat cocok buat kalian yang kuliah dan membawa anak usia sekolah. Kita akan membahas serba-serbi...
Show notes

S2 Ep. 7 - KJRI

Hi teman-teman LLA, di episode kali ini podcast LLA mendapat kesempatan untuk berbincang-bincang seru bersama Pak Faisal, staf KJRI Melbourne. Apa sih...
Show notes

S2 Ep. 1 - Beasiswa LPDP

Seperti yang kita ketahui, LPDP adalah salah satu beasiswa paling favorit di Indonesia. Nah, setelah di Season 1 kita membahas tips & trik mendaftar b...
Show notes

S1 Ep. 8: Kesehatan & Keamanan

Kalo film Gundala bercerita tentang security guard yang punya kekuatan super, maka di episode podcast kali ini kita bahas hal-hal yang nyambung sama s...
Show notes

S1 Ep. 7 - Rekreasi

Harus jadi anak sultan dulu baru bisa jalan jalan? Ga dong kata siapa. Setelah 3 episode ke belakang kita ngomongin hal-hal yang super serius yang bik...
Show notes

S1 Ep. 6b: Kehidupan Pascasarjana

 Setelah di episode 6a kami ngobrol panjang lebar mengenai bagaimana kehidupan mahasiswa S3 di Australia, kali ini kami menggali seperti apa ya dunia ...
Show notes